SEMARANG, JAWA TENGAH, INDONESIA
Unit Pelaksana Teknis
Keselamatan Kesehatan Kerja dan Lingkungan
K3L News
Kunjungan Mahasiswa Prodi Teknik Sipil ke TPST Universitas Diponegoro
oleh admink3l | Mei 8, 2024 | berita
Dalam rangka pemenuhan jam mata kuliah Ilmu Lingkungan, mahasiswa angkatan 2021 Prodi S1 Teknik Sipil melakukan kunjungan ke Kantor UPT K3L dan Tempat Pengelolaan Sampah Terpadu (TPST) Universitas Diponegoro. Didampingi Prof. Suharyanto selaku dosen pengajar, sebanyak...
“Indonesia Tangguh Indonesia Hebat”
oleh admink3l | Apr 29, 2024 | berita
Memperingati Hari Kesiapsiagaan Bencana (HKB) diperingati setiap tahun pada tanggal 26 April. Peringatan tahunan ini diinisiasi oleh Badan Penanggulangan Bencana Nasional (BNPB) Indonesia untuk meningkatkan kewaspadaan masyarakat terkait bencana dan edukasi paradigma...
PENCANANGAN KAMPUS BERBUDAYA KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA (K3)
oleh admink3l | Jan 29, 2024 | berita
Pada Rabu, 24 Februari 2024 di lapangan Gedung Widya Puraya, Undip Tembalang, Semarang telah diselenggarakan Pencanangan Bulan K3 Nasional Provinsi Jawa Tengah Tahun 2024 dalam rangka memperingati Bulan K3 Nasional Tahun 2024, di mana Universitas Diponegoro (Undip)...
KEGIATAN PELATIHAN TEKNIS POSBINDU PTM UNIVERSITAS DIPONEGORO
oleh admink3l | Jan 20, 2024 | berita
Kegiatan Pelatihan Teknis Posbindu PTM merupakan penyegaran kembali pengetahuan dan praktek penggunaan alat Posbindu Kit untuk para kader posbindu PTM di setiap unit kerja Fakultas dan Sekolah Universitas Diponegoro. Pada Kegiatan pelatihan teknis posbindu PTM...
SUPERVISI PENERAPAN KESELAMATAN, KESEHATAN KERJA DAN LINGKUNGAN (K3L) DI LP-PSDKU BATANG DAN PEKALONGAN
oleh admink3l | Okt 27, 2023 | berita
Selasa, 17 Oktober 2023, UPT Keselamatan dan kesehatan kerja (K3L) melakukan supervisi penerapan K3L di Lembaga Pengelola Program Studi di Luar Kampus Utama (LP-PSDKU) Batang dan Pekalongan. Dalam rangka meningkatkan efisiensi dan produktivitas layanan Fasilitas...
PENGARAHAN TEKNIS PENYELENGGARAAN KEGIATAN SIMULASI KEBAKARAN DI UNIT UNIVERSITAS DIPONEGORO
oleh admink3l | Okt 20, 2023 | berita
Kebakaran merupakan salah satu potensi bahaya yang dapat terjadi di Universitas Diponegoro. Oleh karena itu, dalam rangka penerapan pengelolaan Keselamatan, Kesehatan Kerja dan Lingkungan khususnya dalam penanganan kondisi darurat di Fakultas/ Sekolah/PSDKU, maka...
PELATIHAN PENGGUNAKAN ALAT PEMADAM API DI FAKULTAS PERIKANAN DAN ILMU KELAUTAN
oleh admink3l | Okt 13, 2023 | berita
Dalam rangka memberikan bekal pengetahuan mengenai pencegahan potensi bahaya kebakaran, Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan (FPIK) Universitas Diponegoro menyelenggarakan Kegiatan Pelatihan Penggunakan Alat Pemadaman Api pada Senin, 9 Oktober 2023. Pimpinan FPIK...
PELATIHAN PENANGANAN SAMPAH SECARA MANDIRI DARI SUMBER UNIT KERJA
oleh admink3l | Sep 25, 2023 | berita
Penerapan Peraturan Rektor Nomor 5 Tahun 2023 tentang Pengelolaan Sampah di Universitas Diponegoro salah satunya bertujuan untuk memunculkan awareness dari seluruh Warga Kampus mengenai pentingnya pengelolaan sampah dari sumber. Sejalan dengan fungsi TPST Universitas...
KEGIATAN DONOR DARAH DALAM RANGKA HARI KUNJUNG PERPUSTAKAAN TAHUN 2023
oleh admink3l | Sep 21, 2023 | berita
Peringatan Bulan Kunjungan Perpustakaan yang jatuh pada 14 September 2023 merupakan salah satu upaya meningkatkan kunjungan warga kampus ke perpustakaan. UPT Perpustakaan Universitas Diponegoro turut meramaikan hari peringatan tersebut dengan menyelenggarakan...
PELATIHAN PERTOLONGAN PERTAMA GAWAT DARURAT (PPGD)
oleh admink3l | Sep 20, 2023 | berita
Pelatihan Pertolongan Pertama Gawat Darurat diselenggarakan pada Rabu, 13 September 2023. Kegiatan diawali oleh pembukaan acara yang dihadiri oleh Kepala Biro Umum dan Keuangan, kemudian dilanjutkan materi oleh narasumber dari Rumah Sakit Nasional Diponegoro. Materi...