oleh admink3l | Okt 16, 2024 | berita
Guna penguatan religiusitas sivitas akademika Universitas Diponegoro telah digelar acara Sholawat Bersama menuju UNDIP bermartabat dan bermanfaat. UNDIP bersholawat masih menjadi rangkaian acara Dies Natalis ke – 67 UNDIP dengan menghadirkan Habib Syech Bin Abdul...
oleh admink3l | Okt 8, 2024 | berita
Kegiatan Refreshment Penggunaan Alat Proteksi Kebakaran adalah pelatihan ulang yang bertujuan untuk meningkatkan pemahaman dan keterampilan dalam menggunakan berbagai alat proteksi kebakaran. Pelatihan ini mencakup teori segitiga api, pengenalan alat seperti alat...
oleh admink3l | Okt 2, 2024 | berita
Dalam rangka edukasi tentang manfaat dan tata cara pengolahan sampah, UPT Keselamatan, Kesehatan Kerja dan Lingkungan (K3L) berkesempatan menerima kunjungan dari Madrasah Ibtidaiyah (MI) Hidayatul Mubtadiin Semarang sebanyak dua kali. Kunjungan pertama terdiri dari...
oleh admink3l | Sep 25, 2024 | berita
Pemeriksaan Sistem Proteksi Kebakaran diselenggarakan untuk memastikan bahwa system proteksi kebakaran berfungsi dengan baik dan dalam kondisi aman, serta apabila ada kerusakan dan kelemahan system proteksi kebakaran maka dapat segera ditindaklanjuti. Kegiatan...
oleh admink3l | Agu 30, 2024 | berita
Universitas Diponegoro kembali menunjukkan komitmennya dalam menciptakan lingkungan kerja yang aman dan sehat dengan menyelenggarakan kegiatan Pelatihan & Sertifikasi BNSP skema Pengelolaan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) Laboratorium. Kegiatan berlangsung...
oleh admink3l | Agu 21, 2024 | berita
Upacara Orientasi Diponegoro Muda (ODM) 2024 telah dilaksanakan di lapangan stadion UNDIP pada hari Minggu, 18 Agustus 2024. Kegiatan diikuti sebanyak 13.500 mahasiswa baru Undip 2024/2025 yang siap menyambut puncak kemeriahan penyambutan mahasiswa baru melalui ODM...